Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon Vidme

Vidme

2.7.2
2 ulasan
20.6 k unduhan

Video paling unik di internet dapat ditonton di sini

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Secara singkat, Vidme adalah Imgur untuk video. Artinya, ini adalah sebuah komunitas untuk berbagi video dan melihat video kiriman orang lain tanpa Anda perlu membuat akun baru. Tentu saja, Anda dapat mengakses sejumlah fitur tambahan jika Anda membuat akun dan masuk ke dalam akun tersebut.

Cara penggunaan Vidme mudah; saat aplikasi dibuka, Anda akan segera melihat video yang paling banyak disukai saat itu. Di tab lain, tersedia video-video unggahan terbaru dan terpopuler di antara pengguna. Terakhir, ada tab untuk Anda menonton video dari para pengguna kesukaan Anda.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Seperti halnya Imgur, Anda bisa memberi suara positif atau negatif di video apa pun di Vidme. Video yang lebih banyak mendapatkan nilai positif akan semakin memperbesar peluangnya muncul di halaman utama. Anda juga bisa meninggalkan komentar, menanggapi komentar orang lain, dan lainnya.

Vidme adalah hiburan luar biasa yang mampu menyajikan video lucu dan menarik dengan cepat. Jika Anda sudah menghabiskan banyak waktu di Imgur, persiapkan diri untuk menghabiskan lebih banyak waktu memakai Vidme.

Direviu oleh Uptodown Content Team Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 4.1, 4.1.1 ke atas

Informasi tentang Vidme 2.7.2

Nama Paket me.vidd
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Video
Bahasa B.Indonesia
9 lainnya
Penerbit Bit Kitchen LLC
Unduhan 20,640
Tanggal 27 Okt 2017
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Versi terdahulu

apk 2.6.1 21 Sep 2017
apk 2.5.4 Android + 4.1, 4.1.1 27 Jul 2017
apk 2.3.4 Android + 4.1, 4.1.1 26 Apr 2017
apk 2.3.1 Android + 4.1, 4.1.1 6 Apr 2017
apk 2.2.6 Android + 4.1, 4.1.1 5 Apr 2017
apk 2.2.3 Android + 4.1, 4.1.1 14 Mar 2017

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon Vidme

Penilaian

5.0
5
4
3
2
1
2 ulasan

Komentar

Belum ada opini mengenai Vidme. Jadilah yang pertama! Komentar

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon CapCut
Aplikasi pengeditan video resmi dari TikTok
Ikon TikTok
Selamat datang di komunitas global video pendek
Ikon YouTube
Semua konten yang Anda inginkan di ponsel Anda
Ikon Netflix
Semua film dan serial Netflix kini hadir di Android
Ikon Wink
Edit foto dan tambahkan efek AI
Ikon TikTok Lite - deprecated
Membagikan video lucu dengan semua orang
Ikon Kuaishou
Membuat video pendek dengan berbagai efek yang cantik
Ikon YouTube for Android TV
Aplikasi YouTube resmi untuk TV Android
Ikon CapCut
Aplikasi pengeditan video resmi dari TikTok
Ikon TikTok
Selamat datang di komunitas global video pendek
Ikon Loklok - Dramas & Movies
Lebih dari sekadar streaming film dan serial
Ikon YouTube
Semua konten yang Anda inginkan di ponsel Anda
Ikon Netflix
Semua film dan serial Netflix kini hadir di Android
Ikon Wink
Edit foto dan tambahkan efek AI
Ikon Spotify
Bawa musikmu ke mana saja
Ikon Game Space Oppo
Optimalkan pengalaman bermain game kamu di Oppo